Jumat, 25 Oktober 2013

Shalat Tahajud - Tata Cara dan Do'a

0 komentar
Shalat tahajud adalah shalat yang dikerjakan pada malam hari setelah tidur, walaupun tidurnya hanya sebentar. Hal ini sesuai dengan makna yang terkandung dalam kata "tahajjud", yaitu "bangun dari tidur". Jadi syarat untuk melaksanakanshalat tahajud adalah "telah tidur sebelumnya", walau sebentar.Hukum shalat tahajud adalah sunat mu'akkad, yaitu sangat dianjurkan, sebab menurut hadits nabi, shalat yang paling utama dikerjakan setelah shalat fardhu...
Read more...

Minggu, 06 Oktober 2013

DOSA YANG LEBIH BESAR DARI BERZINA

0 komentar
سْـــــــمِ أللَّهِ ألرَّحْمَنِ ألرَّحِيْ اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ ♥ Renungan Malam Minggu ♥ ﷲ¸¸.•**•.¸¸ﷲ¸¸.•*¨*• ❤ •*¨*•.¸¸ﷲ (¯`♥´¯) ´*.¸.•´♥ DOSA YANG LEBIH BESAR DARI BERZINA ♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥~♥ Pada suatu senja yang lengang, terlihat seorang wanita berjalan terhuyung-hayung. Pakaiannya yang serba hitam menandakan bahawa ia berada dalam dukacita yang mencekam. Tudungnya menutup hampir seluruh wajahnya...
Read more...

DO'A SEPUTAR PAKAIAN

0 komentar
Kita bersyukur dan memuji Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, kemudian shalawat dan salam kepada Nabi Muhammad صلى الله عليه وسلم, istri, keluarga, sahabatnya dan yang mengikuti mereka dengan baik hingga hari yang dijanjikan, amma ba’du: Sesungguhnya agama Islam adalah agama yang tidak menyisakan sesuatupun melainkan telah dijelaskan kepada munusia untuk menjalankannya, termasuk dalam memakai dan menanggalkan pakaian, berikut doa dan dzikir seputar pakaian: 1. Doa Ketika Mengenakan Pakaian اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ كَسَانِيْ هَذَا (الثَّوْبَ) وَرَزَقَنِيْهِ مِنْ غَيْرِ حَوْلٍ...
Read more...